Skip to main content

Monitor Anti Spy

Monitor Anti Spy - pasti anda penasaran tentang judul postingan saya kali ini kan?? hehehe...
apakah anda pernah menggunakan Screen Protector di Handphone  yang tidak bisa dilihat dari samping dan akan terlihat buram ataupun gelap??
Nahhh...software ini hampir-hampir mirip seperti itu.

Tidak semua orang nyaman bekerja dengan komputer di tempat yang ramai. Sebagai contoh, ketika di tempat kerja kita mendapatkan tempat duduk yang tidak strategis.
Layar monitor yang membelakangi dinding dan di belakang kursi yang biasa kita duduki adalah jalur orang-orang lalu-lalang, apalagi di dekat komputer kita terletak sarana umum seperti dispenser, sungguh situasi ini menyebalkan. Sementara itu, untuk berpindah tempat duduk, kita tidak memiliki hak dan kesempatan.
Menghadapi situasi semacam ini, kita menjadi jengkel karena orang-orang sering melihat ke layar monitor dengan rasa ingin tahu. Bahkan, tidak jarang inspirasi yang susah payah kita dapat dari internet atau projek yang sedang kita kerjakan tiba-tiba dibajak oleh orang lain.

Software ini akan menutup layar dengan warna latar atau gambar yang dapat kita tentukan, namun menyisakan lubang yang dapat digunakan untuk melihat layar di belakangnya. Lubang yang dapat kita atur luasnya tersebut bergerak mengikuti arah kursor mouse.

Alat ini tidak memerlukan instalasi untuk dijalankan (Portable), namun saat di-download berada dalam kondisi terkompresi sehingga harus diekstrak terlebih dahulu.
Masuklah ke dalam direktori hasil ekstraksi dan klik beruntun ikon berkas executable tunnelvision.exe.

Jangan panik dan bingung ketika tiba-tiba layar Anda terblok warna hitam dan hanya menyisakan lubang kecil yang dapat digerakkan mengikuti kursor mouse. Sementara, tidak ada tombol keyboard yang dapat digunakan untuk membebaskan blok tersebut. Arahkan saja kursor (lubang) tersebut ke bagian taskbar desktop (bagian kanan-bawah layar) lalu klik kanan pada ikon Cockos Tunnel Vision Manager dan klik pilihan Enable Tunnel Vision, maka blok akan menghilang.

Sekarang, kita coba atur beberapa konfigurasi Tunnel Vision. Klik kanan pada ikon Tunnel Vision Manager di taskbar lalu pilih Configure Tunnel Vision.



Pada kotak panel dialog Cockos Tunnel Vision Configuration, tentukan luas lubang intip di bagian Viewport Diameter.

Tentukan bentuk lubang intip di bagian Shape: empat persegi (Rectangle) atau lingkaran (Circle).
Warna blok juga dapat ditentukan di bagian Background Color dengan klik tombol Change.

Jika kita ingin mengganti blok dengan gambar (bukan warna), maka beri tanda cek di bagian Image lalu klik tombol Browse untuk mengarahkan ke berkas gambar. Format gambar yang didukung adalah BMP. Jika kita aktifkan pilihan Stretch, maka gambar akan ditarik agar memenuhi bingkai layar monitor.

Jika sudah selesai, klik tombol OK.

Saat ingin mengaktifkan blok, klik kanan pada ikon Cockos Tunnel Vision Manager dan klik pilihan Enable Tunnel Vision, maka blok akan tampil.


Semoga Bermanfaat


Comments

Popular posts from this blog

Cara Membuka Semua Format File Dengan Satu Aplikasi

Cara Membuka Semua Format File Dengan Satu Aplikasi - Aplikasi ini dapat membuka banyak sekali jenis file tanpa harus anda mendowload software untuk membuka salah satu jenis file hebatnya lagi aplikasi ini dapa juga membuka file video. Dibawah ini adalah jenis-jenis dari file yang dapat di buka : Code Files (.c, .cs, .java, .js, .php, .sql, .vb)  Web Pages (.htm, .html)  Photoshop Documents (.psd)   Images (.bmp, .gif, .jpg, .jpeg, .tiff)  XML Files (.resx, .xml)   PowerPoint® Presentations (.ppt, .pptx)  Media (.avi, .flv, .mid, .mkv, .mp3, .mp4, .mpeg, .mpg, .mov, .wav, .wmv)  Microsoft® Word Documents (.doc, .docx)  7z Archives (.7z)  SRT Subtitles (.srt)  RAW Images (.arw, .cf2, .cr2, .crw, .dng, .erf, .mef, .mrw, .nef, .orf, .pef, .raf, .raw, .sr2, .x3f)  Icons (.ico)  Open XML Paper (.xps)  Torrent (.torrent)  Flash Animation (.swf)  Archives (.jar, .zip)  Rich Text Format (.rtf)   Text Files (.bat, .cfg, .ini, .log, .reg, .txt)  Apple Pages

Cara Sharing Scanner Pada Jaringan LAN/Wi-fi

Cara Sharing Scanner Pada Jaringan LAN/Wi-fi - Jika Anda dan rekan kerja Anda terlibat bersama-sama dalam proyek yang melibatkan penggunaan scanner , tentu saja membuang-buang waktu dan energi jika harus menukar komputer atau memindah t scanner Anda antara satu meja ke meja yg lain . Jika perusahaan Anda memiliki scanner dalam satu jaringan , cobalah menambahkannya ke lokal area atau jaringan Wi - Fi sehingga Anda dapat scan dokumen dan gambar untuk beberapa komputer sekaligus . Langkah 1 :  Sharing terlebih dahulu Scanner yang akan anda pergunakan bersama-sama. Start>Device & Printer>Klik Kanan Icon Printer>Pilih "Printer Properties">klik tab "sharing"> Cek List  pada kolom "share this printer" >OK Langkah 2 : Klik START pilih " Control Panel " Langkah 3 : ketik " Network " pada kolom pencarian di pojok kanan atas. Langkah 4 : Klik " View network computers and de

Tata Cara dan Niat Sholat Dhuha serta Keutamaannya

Tata Cara dan Niat Sholat Dhuha serta Keutamaannya - Pengertian Shalat Dhuha Shalat Dhuha adalah shalat sunah yang dilakukan setelah terbit matahari sampai menjelang masuk waktu zhuhur. Afdhalnya dilakukan pada pagi hari disaat matahari sedang naik ( kira-kira jam 9.00 ). Shalat Dhuha lebih dikenal dengan shalat sunah untuk memohon rizki dari Allah, berdasarkan hadits Nabi : ” Allah berfirman : “Wahai anak Adam, jangan sekali-kali engkau malas mengerjakan empat rakaat pada waktu permulaan siang ( Shalat Dhuha ) niscaya pasti akan Aku cukupkan kebutuhanmu pada akhir harinya “ (HR.Hakim dan Thabrani). Hadits Rasulullah SAW terkait Shalat Dhuha Barang siapa shalat Dhuha 12 rakaat, Allah akan membuatkan untuknya istana disurga” (H.R. Tirmiji dan Abu Majah) “Siapapun yang melaksanakan shalat dhuha dengan langgeng, akan diampuni dosanya oleh Allah, sekalipun dosa itu sebanyak buih di lautan.” (H.R Tirmidzi) “Dari Ummu Hani bahwa Rasulullah SAW shalat dhuha 8